MONITORING EVALUASI


 2020-03-16 |  Desa Sanggrahan

Senin, tepatnya tanggal 16 Maret 2020 pukul 13.00 WIB telah diadakan monitoring evaluasi terhadap kinerja pemerintahan desa Sanggrahan dari TIM penilai Kecamatan. Ini dilakukan untuk mengevaluasi kinerja para perangkat desa Sanggrahan.